-->

Cara Membuat Bolu Pisang Enak

Cara membuat kue bolu pisang enak. Bolu pisang tidak kalah enak dan lezat jika diolah dengan tangan trampil dan menggunakan bahan-bahan bermutu. Cara mengolah kue bolu sangat berpengruh terhadap hasil dan rasa bolu pisang itu sendiri. Berikut resep lengkap dengan cara membuat bolu pisang yang lezat.












Bahan-bahan dan Bumbu:
150 gr Terigu
5 sendok makan susu bubuk krim
1/2 sdt powder
150 gr gula halus
150 gr margarin
6 btr telur
1  sendok makan TBM
2  buah pisang ambon dihaluskan
1  buah pisang ambon, dipotong-potong

Cara Membuat Bolu Pisang
  • Siapkan cetakan kue bolu, oleskan margarin di bagian sebelah dalam, taburi terigu hingga merata.
  • Campurkan Terigu, Susu bubuk krim dan baking powder, aduk hingga teracmpur merata.
  • Kocok telur dan gula sampai putih.
  • Masukkan TBM, kocok sampai mengembang.
  • Masukkan pisang yang sudah dihaluskan, kocok rata.
  • Masukkan campuran terigu, kocok perlahan sampai tercampur rata.
  • Masukkan Margarin cair, aduk merata.
  • Tuangkan adonan ke dalam cetakan.
  • Panggang sebentar sampai 1/2 matang (kurang lebih 25 menit), keluarkan, dan taburi dengan potongan pisang.
  • Panggang kembali sampai matang (sampai permukaan berwarna cokelat kekuningan).

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Membuat Bolu Pisang Enak"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel