Resep Balado Udang Renyah
Resep balado udang renyah, gurih, lezat. Kelezatan daging udang memang sudah sangat dikenal, dan merupakan jenis makanan yang sangat banyak disukai. Salah satunya dengan dibuat menjadi masakan balado udang. Untuk mendapatkan rasa yang spesial dan lezat, anda hanya perlu menyimak resep serta cara membuat balado udang berikut ini.
Bahan Bahan Balado Udang
500 gram udang ukuran sedang, anda buang bagian kepalanya
2 sendok teh cuka
200 ml minyak
Bumbu haluskan:
100 gram bawang merah
100 gram cabe merah
100 gram cabe rawit merah
1 buah jeruk nipis, peras airnya
10 buah petai (jika suka)
5 lmbr daun jeruk, disobek-sobek
4 siung bawang putih
1 sendok makan garam
1 ssendok teh gula pasir
200 ml minyak
Bumbu haluskan:
100 gram bawang merah
100 gram cabe merah
100 gram cabe rawit merah
1 buah jeruk nipis, peras airnya
10 buah petai (jika suka)
5 lmbr daun jeruk, disobek-sobek
4 siung bawang putih
1 sendok makan garam
1 ssendok teh gula pasir
Cara Membuat Balado Udang
- Anda lumuri udang yang sudah dibuang kepalanya dengan air jeruk nipis, dan diamkan selama 30 menit.
- Kemudian panaskan minyak dan tumis bumbu halus dengan daun jeruk hingga harum juga minyak mulei dibuat terpisah dengan bumbu.
- Masukkan petai (jika suka), lalu masak sampai petai layu.
- Berikutnya anda masukkan udang, dan masak hingga matang.
- Bubuhi degan cuka, aduk sebentar hingga rata lalu angkat dan sajikan.
Resep di atas cukup untuk 5 porsi.